Swiss Open 2022; Berapa Hadiah Uang Bagi Para Juara?

- Rabu, 23 Maret 2022 | 19:05 WIB
(Twitte@BWS Badminton)
(Twitte@BWS Badminton)

VICTORYNEWS SPORT - Pagelaran turnamen bulutangkis Swiss Open 2022, menyiapkan hadiah uang (prize money) yang cukup menggiurkan bagi semua peserta. Total hadiah untuk event ini mencapai 180 Ribu Dolar AS! Atau setara dengan Rp 2.586 miliar.

Berbeda dengan All England yang memberikan hadiah kepada semua peserta (bertanding di babak 32 besar), Swiss Open hanya menyediakan hadiah mulai dari babak 16 hingga juara.

Swiss Open juga menyamakan hadiah bagi pemain yang lolos hingga ke final. Baik tunggal maupun ganda, sama-sama akan mendapatkan hadiah 6,480 Dolar AS.  

Event ini juga mempertandingkan lima nomor pertandingan yaitu tunggal putra, ganda putra, tunggal putri, ganda putri, dan ganda campuran! Bagi yang menjadi juara di masing-masing nomor, akan meraup hadiah a uang yang tidak kecil. Berikut hitung-hitungannya. ***


PRICE MONEY SWISS OPEN 2022
----------------------------------

TUNGGAL
-------
JUARA : 13,500 Dolar AS
Konversi : Rp 193.89 Juta

FINALIS : 6,480 Dolar AS
Konversi : Rp 93.06 Juta

SEMIFINALIS : 2,610 Dolar AS
Konversi : Rp 37.48 Juta

PEREMPATFINALIS : 1,080 Dolar AS
Konversi : Rp 15.51 Juta

16 BESAR : 630 Dolar AS
Konversi : Rp 9.04 Juta


GANDA
------
JUARA : 14,220 Dolar AS
Konversi : Rp 204.23 Juta

FINALIS : 6,480 Dolar AS
Konversi : Rp 93.06 Juta

SEMIFINALIS : 2,520 Dolar AS
Konversi : Rp 36.19 Juta

PEREMPATFINALIS : 1,305 Dolar AS
Konversi : Rp 18.74 Juta

16 BESAR : 675 Dolar AS
Konversi : Rp 9.69 Juta

Halaman:

Editor: Stevie Johannis

Sumber: bwfbadminton.com

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Poco F4, HP Kekinian dengan Performa Kencang

Kamis, 12 Januari 2023 | 13:46 WIB

MEMBANGGAKAN! NTT Runner Up PRA POPNAS Kaltim 2022

Kamis, 15 September 2022 | 21:00 WIB

Multi Manfaat Tuan Rumah PON 2028

Rabu, 14 September 2022 | 00:34 WIB

Terpopuler

X